Penjelasan UP Down Pada Rapfish

Penjelasan UP Down Pada Rapfish

UP Down: Banyak artikel yang menjelaskan tentang nilai keberlanjutan yakni yang menerangkan range antara good dan bad pada Rapfish, baik artikel jurnal maupun artikel populer. Tapi masih sedikit sekali yang menerangkan apa maksud dari nilai range Up dan Down pada Rapfish tersebut. Saya berani katakan masih sedikit, bahkan cenderung tidak ada yang menerangkan tersebut karena…

Regresi Binomial negatif : alternatif Regresi diskrit

Regresi Binomial negatif: Pada artikel sebelumnya, telah dibahas tentang regresi poisson dengan menggunakan minitab. Namun penjelasannya belum tuntas karena belum membahas bagaimana jika terjadi overdispersi, dan kebetulan minitab belum mengakomodir sepenuhnya terhadap kebutuhan ini. Kali ini pembahasan menggunakan SPSS dengan menggunakan data yang sama akan mengetahui apakah data tersebut mengalami overdispersi dan apakah regresi poisson…

Regresi Poisson untuk data diskrit

Regresi poisson merupakan regresi yang memiliki sebaran nilai variabel dependen berbentuk distribusi poisson. Tentunya regresi poisson termasuk dalam regresi non linear. Bentuk – bentuk regresi non linear lainnya bisa dibaca pada artikel: Tehnik setrika pada regresi. Apa yang menarik dari regresi poisson? Seperti logit atau regresi logistik, tipe regresi ini dibedakan karena sifat dari data…

Mengubah indeks di tahun dasar yang berbeda

Melanjutkan artikel sebelumnya tentang perhitungan index, terkadang ditemukan situasi harus mengubah tahun dasar. Hal ini tidak menjadi masalah apabila data mentah masih dimiliki dan proses perhitungan masih berjalan. Masalah akan timbul apabila data yang tersaji merupakan data hasil olahan dari orang lain. Mengapa harus mengubah tahun dasar? Tahun dasar merupakan acuan indek tahun yang lain….

Menghitung Index Total Factor Productivity Intertemporal

Anda pastinya sering mendengar tentang produktivitas padi, jagung, atau kedelai bukan? Tapi biasanya mendengar atau membahasnya secara terpisah. Misalnya produktivitas padi 10 ton perhektar, Jagung 5 ton perhektar, dan kedelai misalnya 4 ton perhektar. Bagaimana jika kita ingin menggabung ketiganya menjadi sebuah index dengan tujuan untuk membandingkan secara time series atau membandingkannya dengan daerah lain?…

Memanfaatkan Modus Saat Pengambilan Data

Modus atau biasa dilambangkan dengan Mo merupakan data yang muncul terbanyak dari yang lain di sebuah kumpulan data. Banyak orang yang sudah mengetahui pengertian ini, namun tidak banyak yang mengetahui kegunaan dan trik berguna menggunakan modus untuk pengumpulan data di lapangan. Khususnya data sosial ekonomi yang biasanya peneliti tidak memiliki kemampuan untuk membuat kondisi atau…

Jumlah data minimal regresi

Dari berbagai diskusi tentang regresi, sering dijumpai pertanyaan berapa data minimal regresi yang harus diperoleh untuk mengolah data regresi. Faktanya, banyak buku tentang regresi justru tidak membahas tentang berapa jumlah minimum yang harus dikoleksi untuk bisa melakukan proses regresi seperti regresi berganda, regresi panel, atau regresi logistik. Dilema yang dirasakan seorang mahasiswa adalah dengan jumlah…

Menentukan Leverage (MDS) dari Software R

Perlu sedikit upaya untuk mendapatkan Leverage MDS pada software R. Seperti yang kita ketahui bahwa multidimensional scaling bisa menggunakan aplikasi tambahan excel berupa addins atau menggunakan software R. Sebenarnya SPSS pun bisa menggunakan multidimensionel scaling atau biasa disingkat MDS ini, namun saya belum paham apakah dalam outputnya sudah menyertakan leverage dan monte carlo ataukah belum….

Memilih responden untuk uji validitas dan reliabilitas

Uji validitas dan reliabilitas digunakan saat pembuatan instrumen penelitian seperti kuesioner. Kuesioner yang digunakan diuji terlebih dahulu apakah valid dan reliable. Berdasarkan beberapa sumber (Azwar, 1986), (Zulganef, 2006), (Sugiharto dan Sitinjak, 2006), validitas secara sederhana dapat diartikan menurut arti kata itu sendiri “valid” yang artinya bahwa apakah kuesioner yang dihasilkan ini mampu memberikan data yang…

Perbedaan Regresi, Path Analysis, dan Structural Equation Modeling

Jika anda sudah paham dengan judul diatas, saya berasumsi bahwa anda sudah mengerti tentang tehnik dasar regresi berganda. Karena pada artikel ini saya akan membahas ketiga perbedaan analisis tersebut, sehingga point dasar pada regresi sudah dianggap paham sebelumnya. Akan lebih senang jika anda sudah mengenal ketiganya, karena catatan ini merupakan resume dari hasil pembelajaran, sehingga…