|

Mengapa Sampling Terkadang Tidak dijabarkan di Metodelogi?

Pernah dalam sebuah group forum ada seorang yang membahas tentang sebuah artikel dari jurnal internasional tentang qualitas pendidikan di Indonesia. Isinya tidak main main, artikel itu mengatakan bahwa hampir 45% dari anak usia yang berumur 15 tahun di Indonesia bahkan tidak mencapai level minimum nilai matematika. Tentu ada suatu hal aneh yang dirasakan mengingat Indonesia…

Tips Menghindari Penyajian Data yang Menipu
|

Tips Menghindari Penyajian Data yang Menipu

Hidup di zaman yang modern dengan segala kemudahan membuat kita mudah sekali mengakses data dan informasi. Berbagai pelaku baik dari sisi pemerintah, swasta, ataupun personal pastinya membutuhkan data untuk menilai, menganalisis seberapa jauh pencapaian yang telah dihasilkan untuk selanjutnya dapat menjadi bahan evaluasi. Perlu disadari bahwa terkadang dari satu data yang sama, dapat memiliki berbagai…

|

Memahami Pola ACF dan PACF di SARIMA

SARIMA merupakan salah satu metode time series yang memiliki ciri musiman di dalamnya. Pada artikel ARIMA dan SARIMA : Si Kembar dari Time Series, dijelaskan tentang perbedaan ARIMA dan SARIMA terutama dalam menentukan model yang akan diperoleh. Pengukuran model tersebut dengan melihat dari pola PACF dan ACF yakni dying down atau cut off. Sayangnya, penjelasan…

|

Mengetahui Letak Data Pencilan Responden Regresi

Melanjutkan pembahasan mengeliminasi data responden untuk mendapatkan hasil yang lebih baik, muncul beberapa pertanyaan yang serupa; yakni bagaimana cara mengetahui data pencilan tersebut. Biasanya data penelitian awalnya diinput di dalam excell sheet. Selanjutnya data di dalam excel tersebut akan digunakan seperti pembahasan deskripsi, pengelompokkan dengan pembuatan grafik dan sebagainya. Masih di excell sheet, data responden…

|

Cara mengaktifkan addins data analysis di Excell

Kita tentunya sudah tidak asing dengan software analysis data seperti SPSS, Minitab, Stata, SAS dan lainnya yang merupakan software terkemuka untuk pengolahan data. Masing – masing memiliki kelebihan dan kekurangan sehingga tidak jarang bagi kita pernah mencoba kesemua software tersebut. Namun, apakah diantara kalian pernah melakukan analysis data di excell? Ternyata excell selain berfungsi sebagai…

|

Uji T berpasangan dan tidak berpasangan di excell dan minitab

Uji T berpasangan (paired- sample T test) merupakan sebuah uji untuk mengetahui perbandingan rata –rata sample pada satu populasi. Satu populasi ini merupakan kata kunci yang membedakan uji T tidak berpasangan. Kemudian uji T berpasangan ini biasa disebut sebagai Uji sebelum-sesudah (before after test). Misalnya pengujian terhadap tingkat pengetahuan sebelum dan sesudah training atau sosialisasi…