Pestisida Nabati : Daun Tembakau

Pestisida Nabati : Daun Tembakau

Tanaman tembakau mengandung nikotin yang efektif untuk mengendalikan hama penghisap. Bahan yang bisa digunkan sebagai pestisida nabati yaitu daun dan batangnya. berikut cara membuatnya: rajang 250 g (sekitar 4 daun) tembakau, rendam dalam 8 liter air selama 1 malam tambahkan 2 sendok detergen, aduk rata saring dan pindahkan ke ember lain masukkan ke sprayer dan…

Cara Kerja Pestisida Nabati

  Beberapa cara kerja pestisida nabati sebagai berikut : mampu mengganggu sistem komunikasi serangga (hama tanaman), sehingga serangga jantan tidak bisa saling berhubungan dan meningkatkan populasinya mampu merusak perkembangan telur, larva dan pupa (siklus hidup), misal dengan penggunaan semprot cabai. sifat pedas pada tanaman cabai akan membuat organisme pengganggu tanaman (OPT) kehabisan cairan dalam tubuh…

Macam Pestisida Nabati

  Pestisida nabati dilihat dari sasaran hama dan penyakit, dapat dibagi dari beberapa kelompok, yaitu :   Kelompok Tumbuhan Insektisida Nabati kelompok tumbuhan yang menghasilkan pestisida pengendali hama insekta, contoh : tanaman piretrium, aglaia, babadotan, bengkuang, bitung, jeringau, saga, serai, sirsak, dan srikaya   Kelompok Tumbuhan Antraktan atau Pemikat kelompok tumbuhan yang menghasilkan bahan kimia…

Keuntungan dan Kelemahan Pestisida Nabati

Masih membahas mengenai pestisida nabati, berikut saya sampaikan beberapa keuntungan dan kekurangan pestisida nabati. Hal ini perlu saya sampaikan agar tidak terlalu menaruh harapan yang banyak terhadap pestisida nabati ini. Semua pilihan memiliki resiko masing-masing dan itu perlu diketahui dari awal sebelum kita mamilih.   Keuntungan murah dan mudah dibuat sendiri oleh petani relatif aman…

Pestisida Nabati : Khasiat Pepaya

Buah pepaya manis dan banyak disukai. Selain itu, ternyata pepaya bisa digunakan sebagai pestisida nabati. Buah pepaya tua sebagai racun (enzim albuminose) atau kaloid carpine dalam mengendalikan tikus karena buah pepaya mengandung bahan aktif papain yang dapat digunakan sebagai rodentisida.   Cara membuat pestisida nabatinya: ambil buah pepaya tua yang belum masak. kupas dan potong…

Membuat Formula Pestisida Nabati

Jika sebelumnya saya memberikan satu jenis tanaman untuk membuat pestisida nabati, sekarang saya mencoba untuk berbagi cara membuat formula pestisida nabati. Informasi ini saya dapatkan dari sebuah buku yang berjudul Petunjuk Praktis Membuat Pestisida Organik. Bukan saya yang mengarang buku ini, melainkan Meidiantie Soenandar, dkk. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai pestisida nabati atau…

Pestisida Nabati : Daun Serai

Sesuai dengan namanya, pestisida nabati memiliki pengertian bahwa bahan aktiv dari pestisida ini berasal alami dari tumbuhan. Hal ini menyebabkan pestisida ini ramah terhadap lingkungan dan tidak mengganggu kesehatan manusia dalam jangka waktu yang panjang atau pendek seperti yang menjadi kelemahan pestisida sintesis.   Kali ini saya akan sedikit membahas mengenai salah satu tanaman yang…